Jazirah Indonesia – Seekor Ikan paus ditemukan terdampar di pantai Desa Hapo Kecamatan Morotai Jaya Kabupaten Pulau Morotai, Kamis (24/3/22).
Temuan ikan berukuran besar yang mati terdampar di pantai Morotai ini setelah beberapa hari lalu, 2 ikan Dugong berukuran besar ditemukan juga terdampar di pantai kabupaten ini.
Baca juga: Ikan Dugong Berukuran Besar Terdampat di Pantai Morotai
Ikan paus tersebut diketahui jenis sperma (Physeter macrocephalus), ditemukan seorang nelayan, Sadam M. Nur warga Desa Hapo saat hendak melaut di siang hari.
Sadam mengatakan, ikan tersebut berukuran panjang 2,5 meter dan berat 100 kilogram.
Paus ini dikatakannya, akan dikuburkan, agar bangkai ikan ini tidak mempengaruhi masyarakat sekitar.


![Banjir di Kabupaten Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara [Dokumentasi BNPB]](https://jazirah.id/wp-content/uploads/2026/01/10-300x178.jpg)



![Pemerintah Kota Tidore Kepulauan bertemu dengan Wakil Menteri Perdagangan RI Jerry Sabuangga Terkait Sail Tidore, Senin (23-5-2022) [foto. Ist.]](https://jazirah.id/wp-content/uploads/2022/05/Pemerintah-Kota-Tidore-Kepulauan-bertemu-dengan-Wakil-Menteri-Perdagangan-RI-Jerry-Sabuangga-Terkait-Sail-Tidore-Senin-23-5-2022-foto.-Ist.-300x178.jpg)

![Peresmian Soft Opening Bank Rakyat Indonesia (BRI) Kantor Cabang Soasio Kota Tidore Kepulauan, Senin (23/5/2022). [foto. Ist.]](https://jazirah.id/wp-content/uploads/2022/05/33-300x178.jpg)
![Kodim 1505 Tidore Gelar Makan Papeda Terbanyak di Pantai Tugulufa Tidore, Minggu (22/5/2022) [foto. Ist.]](https://jazirah.id/wp-content/uploads/2022/05/22-1-300x178.jpg)
![Menteri PPPA saat Penandatanganan Prasasti Pusat Informasi Sahabat Anak (PISA) Fala Madoto di Kelurahan Takome, Ternate, Kamis, 19-5-2022 [sumber. kemenpppa]](https://jazirah.id/wp-content/uploads/2022/05/Menteri-PPPA-saat-Penandatanganan-Prasasti-Pusat-Informasi-Sahabat-Anak-PISA-Fala-Madoto-di-Kelurahan-Takome-Ternate-Kamis-19-5-2022-300x178.jpg)
Komentar